Soal K13 SD Kelas 5 Tema 3 Makanan Sehat
Informasi ini, admin tujukan tidak hanya kepada Bapak Ibu guru saja, akan tetapi kepada orangtuan yang memutuhkan materi soal tema 3 SD kelas 5 semester 1 untuk dijadikan bahan belajar anak-anaknya di rumah. Berikut adalah cuplikan soal tersebut dan selengkapnya bisa langsung anda miliki pada link dibawahnya.
1. Iklan dapat ditayangkan melalui media cetak maupun elektronik. Berikut yang bukan termasuk media elektronik adalah ....
a. radio
b. buletin
c. televisi
d. internet
2. Dibawah ini termasuk gangguan pada sistem pencernaan, kecuali ....
a. mag
b. disentri
c. sambelit
d. polip
3. Bagi penderita diare, tindakan yang sebaiknya dilakukan adalah ....
a. makan makanan yang banyak mengandung gula
b. minum susu atau minuman berenergi
c. mengonsumsi larutan garam dan gula
d. mengonsumsi makanan dan minuman yang pahit
4. Diare ditandai dengan encernya feses yang dikeluarkan oleh tubuh dengan frekuensi yang lebih sering dibandingkan dengan biasanya. Sinonim kata yang digaris bawahi adalah ....
a. kotoran
b. ninja
c. ingus
d. air seni
5.Ciri-ciri bahasa iklan yang baik adalah ....
a. mendeskripsikan barang secara detail dan jelas
b. bertele-tele dan tidak menarik perhatian
c. menggunakan bahasa baku tanpa menarik perhatian
d. menarik perhatian, singkat, dan jelas
- Soal K13 Tema 3 Subtema 1 Bagaimana Tubuh Mengolah Makanan
- Soal K13 Tema 3 Subtema 2 Pentingnya Makanan Sehat Bagi Tubuh
- Soal K13 Tema 3 Subtema 3 Pentingnya Menjaga Asupan Makanan Sehat
Demikian kiranya informasi tentang dari kami mengenai Contoh Soal K13 Tema 3 Kelas 5 SD edisi revisi terbaru tahun 2017 yang sudah memuat unsur HOTS (Higher Order Thinking Skill). Tema-tema berikutnya bisa dilihat pada artikel dibawah ini. Semoga bermanfaat.
Baca Juga:
Diharapkan Contoh Soal K13 Tema 3 Kelas 5 SD ini merupakan salah referensi yang baik dan benar sesuai harapan anda, bisa digunakan untuk Contoh Soal,
Download,
SD Kelas 5,
Semester 1,
Semester 2,
Soal Tematik,
dengan demikian informasi tersebut bisa memenuhi dan mengakhiri pencarian.